November 17, 2025
UPTD Puskesmas Purwosari melaksanakan kegiatan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio Bulan Juli Tahun 2024 mulai tanggal 23 Juli. Kegiatan ini dilaksanakan mulai dari Posyandu, Sekolah (Paud/TK, SD, MI, dan Pondok Pesantren) serta di Pos Pelayanan Imunisasi di wilayah kerja UPTD
"Bersama wujudkan masyarakat Kota Metro yang sehat, mandiri, dan sejahtera."
Dinas Kesehatan Kota Metro berkomitmen meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui pelayanan kesehatan yang berkualitas, program promotif dan preventif, serta pengawasan fasilitas kesehatan di wilayah Kota Metro.



© 2025 Created by Dinas Kesehatan Metro